Tempat di mana Belut Bu Hadi di GOR Sudirman |
Bahkan, saat harus ke Surabaya karena pekerjaan, saya nyaris tak pernah makan hewan yang susah ditangkap dengan tangan biasa itu. Tapi, dua tahun, anggapan itu berubah.
Seringnya berada di GOR Sudirman, Kertajaya, Surabaya, membuat saya sering mendapat hidangan menu dengan lauk belut. Awalnya, saya mengira bentuknya juga kecil dan pahit.
Ternyata, belut yang dihidangkan bentuknya besar dan rasanya gurih. Sambalnya pun tak terlalu pedas.
BEDA DENGAN BIASA: Menu belut dan sepiring nasi di Bu Hadi |
Kedatangan pejabat negara, ungkap dia, membuat dia harus istirahat selama empat hari. Akibatnya, tak ada pemasukan selama rentang itu.
''Akhirnya, saya dan istri memutuskan mengontrak di sini,'' ucap lelaki yang ditinggal istrinya pada Ramadan 2019 atau tiga bulan sebelumnya.
Meski namanya Warung Belut Bu Hadi, tempatnya, ujar Hadi, juga menjual beberapa menu lain. Salah satunya adalah lele.
Harga yang ditawarkan pun cukup di kantong. Satu porsi tak sampai Rp 50.000. Itu sudah termasuk dengan minumnya. (*)
0 comments:
Posting Komentar